Salam Alaikum - Harris Jung

Assalamu’alaikum
kawan… J
Para penggemar Awakening Record mesti seneng banget atas hadirnya
penyanyi baru. Muda, berbakat dan pasti laguunya kereen abis. Yupsss…Harris
Jung, from London! Dengan debut Album “Salam”. Menyebarkan kesan cinta dan
perdamaian, mensyiarkan islam...